Labels

Saturday 29 September 2012

Pertolongan Pertama Pada orang yang terkena iritasi bahan kimia


Iritasi Bahan Kimia

a.     Segera basuh kulit yang terkena bahan kimia dengan air sebanyak-banyaknya. Tutup bagian yang terkena bahan kimia dengan kain bersih
b.     Jika kondisi korban cukup parah, baringkan korban, atur sehingga kepala lebih rendah dari tubuh, jika mungkin tinggikan kaki.
c.     Segera bawa ke rumah sakit untuk pertolongan lanjutan.

No comments:

Post a Comment