Labels

Saturday 29 September 2012

Pertolongan Pertama Pada orang yang Bagian Tubuh Kemasukan Benda Asing


Bagian Tubuh Kemasukan Benda Asing.

  1. Segera lakukan tepukan punggung (back blow) pada punggung korban, sampai benda asing keluar atau korban jatuh dalam keadaan tidak sadar.
  2. Jika korban tidak sadar, lakukan tindakan tekanan dada samping sebanyak lima kali.
  3. Periksa apakah benda asing telah berhasil dikeluarkan.
  4. Jika benda asing belum berhasil dikeluarkan, panggil bantuan.
  5. Periksa apakah korban bernapas atau tidak. Jika tidak bernapas, lakukan Resusitasi Jantung Paru (RJP)/tekanan dada.
  6. Lakukan tindakan RJP sampai:
-          Penolong merasa kelelahan
-          Terdapat tanda-tanda kehidupan pada korban, seperti batuk dan bernapas
-          Bantuan medis telah datang

1 comment:

  1. ada contoh videonya ga
    yang tentang pertolongan pertama pada pasien dg kemasukan benda asing
    kalau ada tolong minta link nya
    plissss
    lagi ada tigas dr dosen nihh

    ReplyDelete